SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN ONLINE DI SMP NEGERI 6 KOTA TERNATE BERBASIS WEB

Penulis

  • Aprilian Anditasari Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Khairun Jl. Jati Metro, Kota Ternate Selatan
  • Saiful Do. Abdullah Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Khairun Jl. Jati Metro, Kota Ternate Selatan
  • Munazat Salmin Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Khairun Jl. Jati Metro, Kota Ternate Selatan
  • Muhammad Ridha Albaar Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Khairun Jl. Jati Metro, Kota Ternate Selatan

Kata Kunci:

Sistem Informasi, perpustakaan, Prototype, Website, pengujian black box

Abstrak

Perpustakaan Sekolah merupakan jantungnya pendidikan. Setiap Sekolah yang menginginkan pendidikan berkualitas mutlak senantiasa menumbuh kembangkan perpustakaan. Kehadiran sebuah perpustakaan pada setiap satuan pendidikan, termasuk jalur pendidikan sekolah merupakan suatu keharusan. Suatu perpustakaan juga membutuhkan suatu sistem untuk mengumpulkan data, mengolah data, menyimpan data, melihat kembali data dan menyalurkan infomasi yang baik, salah satunya adalah memiliki keakuratan data yang tinggi. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, usaha yang harus dilakukan perpustakaan adalah pemanfaatan teknologi informasi seperti komputer beserta aplikasi sistem informasi perpustakaan lainnya disamping peningkatan sumber daya manusia dan peningkatan sistem. Karena alasan tersebut, peneliti membangun sebuah sistem informasi perpustakaan berbasis web. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistem prototype. Uji coba sistem menggunakan metode black box testing yang dilakukan tahapan implementasi sistem sudah berjalan sesuai dengan perancangan yang dibangun, dimana tiap-tiap menu dalam sistem sudah bisa di akses dan di gunakan sesuai dengan fungsi dari tiap-tiap menu tersebut. Hasil dari penelitian ini adalah sistem informasi perpustakaan telah berhasil dibuat sehingga dapat membantu pihak sekolah dan juga memudahkan para murid-murid dalam proses peminjaman dan pengembalian buku.

Referensi

Arif, Alfis, and Yogi Mukti. 2017. “Rancang Bangun Website Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 8 Kota Pagar Alam.” Jurnal Ilmiah Betrik 8(03):156–65. doi: 10.36050/betrik.v8i03.76.

Dani, Eko. 2014. “Pembuatan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Website Pada Sekolah Menegah Pertama Negeri 1 Donorojo Kabupaten Pacitan.” Indonesia Journal On Networking And Security 3 (4): 23.

Wardhani, Dyah Ayu Kusuma. 2017. “Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Di Smp N 32 Semarang.” Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Di SMP N 32 Semarang 59.

Suhatsyah, Mohammad. “Smp Swasta Bina Bangsa Meral Karimun.” Jurnal TIKAR, vol. 1, no. 1, 2020.

Nurajizah, Siti. 2015. “Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis WEB Dengan Metode Prototype: Studi Kasus Sekolah Islam Gema Nurani Bekasi.” American Journal of Roentgenology 179(6):1643–44.

Wardhani, Dyah Ayu Kusuma. 2017. “Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Di Smp N 32 Semarang.” Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Di SMP N 32 Semarang 59.

Rakhmah, Syifa Nur. 2018. “Sistem Informasi Perpustakaan Bebasis Web Pada Smk Negeri 2 Kota Bekasi.” Jurnal Inkofar 1(2):41–50. doi: 10.46846/jurnalinkofar .v1i2.11.

Unduhan

Diterbitkan

2023-12-23

Cara Mengutip

Anditasari, A., Do. Abdullah, S., Salmin, M., & Ridha Albaar, M. (2023). SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN ONLINE DI SMP NEGERI 6 KOTA TERNATE BERBASIS WEB. Jurnal Jaringan Dan Teknologi Informasi, 3(1), 01–05. Diambil dari http://e-journal.unkhair.ac.id/index.php/jati/article/view/110

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama